
MERDEKA atau MATI!!
By Joe Hartanto | Motivasi & Inspirasi
Bulan Agustus yang lalu, baru saja kita bangsa Indonesia merayakan kemerdekaan Negara yang ke 66 tahun. Seperti yang kita ketahui bersama dari pelajaran sejarah, cerita dan film yang kita tonton, para pejuang dan pahlawan bangsa kita, dalam merebut kemerdekaan Indonesia, mereka berjuang habis habisan dan mempunyai tekad yang sangat kuat untuk menghirup udara kebebasan – […]
Lanjutkan